Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: All England Open 2020 - Permainan yang Terbaca jadi Biang Kekalahan Greysia/Apriyani
"Dalam dua pertandingan terakhir mereka belum meraih kemenangan, kita akan manfaatkan ini untuk meraih hasil maksimal," kata farias seperti dikutip BolaSport.com dari laman resmi Persija.
Pasukan Macan kemayoran saat ini masih berada posisi kelima urutan klasemen Shopee Liga 1 2020 dengan mengumpulkan tiga poin dari satu kali bermain.
Sebelummnya, laga Persija Vs Persebaya pada pekan kedua Shopee Liga 1 2020 pada Sabtu (7/3/2020) harus ditunda karena dampak virus corona.