Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Takut Pemainnya Cedera, Dejan Boyong 21 Pemain Lawan Maung Bandung

By Rinaldy Azka Abdillah - Jumat, 13 Maret 2020 | 19:15 WIB
Pelatih PSS Sleman, Dejan Antonic. (TRIBUNJOGJA.COM/ALMURTI SOFYAN)

Di posisi penyerang, Irfan Bachdim, Yevhen Bokhasvhil, dan Saddam Emiruddin Gaffar dipercaya oleh Dejan untuk menjadi penggedor pertahanan dari tim asuhan Robert Rene Alberts.

Dejan sengaja membawa 21 pemain guna mengantisipasi adanya pemain yang mengalami cedera.

Baca Juga: Sempat Kelebihan Berat Badan, Pemain ini Sudah Siap Bela Bali United

Pelatih yang pernah melatih  Pelita Bandung Raya itu mengaku akan aman jika dirinya membawa pemain sebanyak itu.

"Kita bawa 21 pemain karena kadang-kadang ada yang cedera saat persiapan lebih bagus kita bawa lebih dan kita aman," jelasnya sebagaimana dikutip BolaSport.com dari Tribun Jogja.

Saat ini PSS Sleman berada di posisi ke-14 setelah hanya berhasil mendulang satu poin dari dua pertandingan yang dijalaninya.

Poin tersebut didapatnya saat bermain imbang melawan Tira-Persikabo.

Baca Juga: Mikel Arteta Positif COVID-19, Liga Inggris Adakan Pertemuan Darurat


Berikut daftar 21 pemain PSS yang dibawa ke Bandung :

Kiper