Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Untuk Antisipasi Wabah COVID-19, Persik Kediri Lakukan Hal ini

By Unggul Tan Ngasorake - Rabu, 18 Maret 2020 | 18:15 WIB
Logo Persik Kediri (LIGA-INDONESIA.ID)

Baca Juga: Bek Persebaya Surabaya Ini Sandang Status Baru Sebagai Ayah

Pelatih ingin memanfaatkan waktu jeda kompetisi untuk memperbaiki kelemahan pada timnya.

Sebelum jeda, Persik sama sekali belum meraih kemenangan dalam Shopee Liga 1 2020.

Pria asal Cepu ini mengaku ingin fokus meningkatkan chemistry antar pemain di jeda kompetisi kali ini.

Baca Juga: Selalu Kebobolan, Kiper Persebaya Dipercaya Sedang Berada dalam Fase Sial

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P