Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bintang Muda Liverpool Jadi Pelopor Revolusi Posisi Bek Kanan

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Rabu, 18 Maret 2020 | 23:50 WIB
Bek kanan Liverpool, Trent Alexander-Arnold, merayakan golnya pada laga melawan Leicester City. (TWITTER.COM/SAMUELLFC)

Sementara dalam karier individunya, hasil didikan akademi Liverpool ini telah berhasil masuk nominasi Ballon d'Or, runner-up Golden Boy 2018, PFA Team of the Year 2018-2019, dan UEFA Team of the Year.

Untuk musim 2019-2020, dia berkesempatan menambah koleksi rak medalinya dengan gelar Liga Inggris.

Alexander-Arnold masih sangat mudah dan memiliki potensi untuk terus bersinar.

Baca Juga: Potensi Hengkang, Pierre-Emerick Aubameyang Beri Kode ke Barcelona

Dia telah diakui seantero Inggris, Eropa, bahkan dunia sebagai salah satu bek kanan terbaik yang pernah untuk saat ini dan mungkin sampai nanti.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P