Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Abduh Lestaluhu: Masyarakat Tak Perlu Takut Virus Corona, Asalkan

By Hugo Hardianto Wijaya - Kamis, 19 Maret 2020 | 14:25 WIB
Wajah riang Abduh Lestaluhu seusai Indonesia menang 2-1 atas Thailand pada final pertama Piala AFF 2016, Rabu (14/12/2016). (KOMPAS IMAGES/KRISTIANTO PURNOMO)

Baca Juga: Hal yang Bikin Mike Tyson Ogah Tanding Lawan Mantan Rival Muhammad Ali

MEDIA TIRA PERSIKABO
Jajang Sukmara (kiri), Osas Saha (tengah), dan Abduh Lestaluhu (kanan) pada laga Tira Persikabo Vs PSS Sleman, di Stadion Pakansari, Kabupetan Bogor, Senin (19/8/2019).

Penyebaran virus corona yang cukup mengkhawatirkan membuat PSSI dan Kemenpora menghentikan semua aktivitas olahraga, termasuk Shopee Liga 1 2020, untuk sementara waktu.

"Aktivitas liburan kali ini lebih banyak di rumah bersama keluarga, karena kita semua tahu kondisi saat ini seperti apa di luar sana," ujarnya.

Baca Juga: Persib Bandung Belum Agendakan Laga Uji Coba Meski Libur Panjang

"Tapi itu tidak buat saya berleha-leha. Saya tetap latihan di rumah untuk tetap menjaga kondisi agar tidak drop," katanya menandaskan.

Laskar Padjadjaran akan kembali berlatih pada Senin (23/3/2020) untuk mempersiapkan pekan keempat Shopee Liga 1 2020.

Dalam pertandingan selanjutnya, pasukan Igor Kriushenko itu akan bertandang ke markas Barito Putera pada 4 April 2020.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P