Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BAC Tidak Mau Terburu-buru Tetapkan Tanggal dan Venue Baru untuk Kejuaraan Asia 2020

By Delia Mustikasari - Jumat, 20 Maret 2020 | 14:50 WIB
Berita bulu tangkis internasional. (ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM)

Kejuaraan Asia adalah salah satu dari beberapa turnamen terakhir sebelum periode kualifikasi Olimpiade Tokyo yang berakhir pada 30 April.

Akan ada juga kejuaraan kontinental lainnya yang berlangsung di periode yang sama termasuk Kejuaraan Eropa dan Kejuaraan Pan-Am.

Baca Juga: Daftar Peringkat Sementara Pebulu Tangkis Indonesia pada Race to Tokyo 2020

Belum ada keputusan yang dibuat pada dua pertemuan ini yang juga diperkirakan akan terpengaruh oleh kekhawatiran virus corona.

Anton mengatakan bahwa Macau telah menyatakan minatnya untuk mengambil alih posisi dari Manila sebagai tuan rumah Kejuaraan Asia 2020.

Tetapi, BAC masih akan mempertimbangkan semua aspek sebelum membuat keputusan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P