Inter Milan Tambah 2 Target Transfer, Salah Satunya Pemain Gratis
By
Sri Mulyati - Sabtu, 21 Maret 2020 | 05:45 WIB
Corentin Tolisso membuka keunggulan Bayern Muenchen atas Real Madrid pada laga International Champions Cup (TWITTER.COM/HOMEFCB)
Baca Juga: Inilah Aktivitas Youngster Barcelona Selama Jalani Karantina
Selain Giroud, Inter Milan juga mencoba mendatangkan gelandang Bayern Muenchen, Corentin Tolisso.
Conte memang sudah menjadi penggemar berat Tolisso sejak ia masih melatih Chelsea.
Untuk mendatangkan Tolisso, Inter Milan perlu merogeh kocek hingga 35 juta euro (sekitar Rp598 miliar).
View this post on Instagram
Dalam sebuah survei, Liverpool menjadi klub paling bernilai di seantero Eropa melewati dua raksasa Liga Spanyol, Barcelona dan Real Madrid. Berikut BolaSport.com lampirkan daftar nilai skuad versi CIES Football Observatory: 1. Liverpool - 1,40 miliar euro (Rp 23,6 triliun) 2. Man City - 1,36 miliar euro (Rp 22,9 triliun) 3. Barcelona - 1,17 miliar euro (Rp 19,7 triliun) 4. Real Madrid - 1,10 miliar euro (Rp 18,5 triliun) 5. Chelsea - 1 miliar euro (Rp 16,97 triliun) 6. Man United - 1 miliar euro (Rp 16,95 triliun) 7. PSG - 979 juta euro (Rp 16,4 triliun) 8. Ath Madrid - 836 juta euro (Rp 14,08 triliun) 9. Tottenham - 787 juta euro (Rp 13,2 triliun) 10. Juventus - 783 juta euro (Rp 13,1 triliun) #bolasport #bolastylo #superballid #sportfeat #gridnetwork
A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on