Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kisah Kiper Persiraja Fakhrurrazi Quba, Pernah Pensiun 2 Tahun Kini Berpeluang Jadi The Next Kurnia Meiga

By Bagas Reza Murti - Kamis, 26 Maret 2020 | 13:32 WIB
Kiper Persiraja Banda Aceh, Fakhrurrazi Quba, saat mengamankan gawang di laga melawan Madura United, (9/3/2020). (TRIBUNJATIM,COM/SUGIHARTO)

japrit
Ekspresi kiper Arema FC, Kurnia Meiga, saat tampil melawan Persib Bandung dalam laga pekan ke-19 Lig

Apalagi dengan statistik mentereng tersebut, ia dinilai layak untuk masuk skuat timnas Indonesia.

"Kunci nya fokus ibadah, latihan, kerja keras, berusaha dan berdo'a. Itu saja," ucap Quba ketika dihubungi oleh BolaSport.com, Rabu (25/3/2020).

"Kalau masalah itu (dipanggil timnas) saya pribadi tidak terlalu memikirkannya karena kompetisi pun baru di mulai. Pertandingan masih banyak dan kami pun tidak tau kedepannya seperti apa," tambahnya.

Patut dinanti apakah Fakhrurrazi Quba bisa menyamai rekor clean-sheet milik Kurnia Meiga di Liga 1 2017 sekaligus dipanggil timnas Indonesia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P