Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dampak Pandemi COVID-19, Bursa Transfer Bisa Buka 6 Bulan Penuh

By Sri Mulyati - Kamis, 26 Maret 2020 | 15:10 WIB
FIFA telah secara resmi menghentikan seluruh pertandingan internasional dalam kurun waktu Maret-April sejak Jumat (13/3/2020) waktu setempat. (TWITTER.COM/FIFACOM)

Baca Juga: Man United Siap Beri AS Roma Harga Miring untuk Smalling, asal...

Dengan peraturan yang baru seperti ini, klub-klub berpeluang untuk bisa mengembalikan keuntungan mereka.

Klub-klub tersebut memiliki waktu untuk mengumpulkan pendapatan dari uang tiket dan hak siar begitu musim kompetisi sebelumnya selesai.

Rencana ini memang masih prematur mengingat FIFA sendiri belum memprioritaskan soal solusi untuk bursa transfer.

Perubahan jelas ada sembari menunggu nasib kompetisi yang sekarang mengalami penundaan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P