Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Dua menit setelah Argentina bermain dengan 10 orang, Botero menggenapi trigolnya.
Baca Juga: Persija Jakarta Gandeng Kitabisa.com Untuk Lawan Virus Corona
Dia bergerak cepat menyambut umpan jauh Ronald Garcia.
Kendati dikawal Emiliano Papa, Botero yang bergerak ke kiri mampu menyontek bola dengan kaki kirinya ke tiang jauh di sebelah kanan.
Bola menyilang menyusur tanah dan masuk ke gawang Argentina.
Botero kembali berperan pada terciptanya gol terakhir Bolivia pada menit ke-86.
Umpan tumitnya diselesaikan tembakan keras Didi Torrico dari kotak penalti.
Carrizo, yang tampil sangat buruk, gagal menahan bola yang sebetulnya berada dalam jangkauannya.
Baca Juga: 2 Bintang UFC Siap Gantikan Khabib Nurmagomedov Hadapi Tony Ferguson
Kekalahan 1-6 dari Bolivia menyamai rekor kekalahan terbesar Argentina sebelumnya.