Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Saling Bahu Membahu Lawan Covid-19, Pemain Putri Persib Dapat Apresiasi dari Sang Pelatih

By Arif Setiawan - Jumat, 3 April 2020 | 10:30 WIB
Para pemain Persib Putri merayakan gol dalam partai Liga 1 Putri 2019. (PERSIB.CO.ID)

Dalam hal ini, Siti tak sendirian, sejumlah pemain lainnya antara Asosiasi Pesepakbola Profesional Indonesia (APPI) dah Himpunan Pengusaha Muda Indonesia juga ikut ambil bagian.

"Tidak hanya pemain Persib, banyak pemain lain juga yang ikut," ujar Iwan.

"Mereka bersatu membantu pihak tim medis agar situasi seperti ini bisa cepat pulih yang mana harapan kita semua," ujar Iwan.

KOMPAS.com/SEPTIAN NUGRAHA
Tim Persib Putri merayakan gol ke gawang Tira-Persikabo Kartini, saat kedua tim bertemu dalam final leg pertama Liga 1 Putri 2019, di Stadion Si Jalak Harupat, Minggu (22/12/2019).

Sebelumnya pun pemain Persib Putri lainnya, Risqiyanti juga melakukan hal yang serupa.

Melalui akun instagramnya @rizqi_kjn7, Risqiyanti melelang jerseynya.

Baca Juga: Bukan Adritany atau Teja Paku Alam, ini Kiper dengan Raja Clean Sheet Shopee Liga 1 2019

Sementara itu nantinya hasil penjualan akan diperuntukkan untuk membali APD (Alat Pelindung Diri) untuk tenaga medis.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P