Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya menyentuh bola karena saya pikir saya tidak offside," ujar Nani kepada The Guardian.
"Semuanya terjadi begitu cepat."
"Setelah mengambil waktu untuk memikirkannya, saya meminta maaf kepada Ronaldo."
Baca Juga: 9 Pemain yang Pernah 1 Tim Bareng Messi dan Ronaldo, Jawab Siapa yang Terbaik
"Gol Ronaldo itu menunjukkan permainan yang hebat dan seharusnya saya tidak merusaknya," tutur Nani menambahkan.
Kendati gol-golnya masih suka dianulir, Cristiano Ronaldo tetap menyandang status sebagai top scorer sepanjang masa Portugal dengan 99 gol.
Berikut ini video gol Cristiano Ronaldo yang dianulir karena sundulan Nani:
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | theguardian.com, marca.com, transfermarkt.com |
About Us | Privacy | Terms and Conditions | Advertise | Contact Us
Hak Cipta © BolasportNetwork 2024