Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Setelah Terjangkit COVID-19, Begini Kondisi Pemain Masa Depan AC Milan

By Alif Mardiansyah - Sabtu, 4 April 2020 | 10:50 WIB
Pemain AC Milan, Daniel Maldini, yang merupakan anak Paolo Maldini (twitter.com/TeamMilanAC)

Baca Juga: Bukan Adritany atau Teja Paku Alam, ini Kiper dengan Raja Clean Sheet Shopee Liga 1 2019

Tak hanya itu, Daniel Maldini mengaku sudah menjalani latihan secara mandiri untuk menjaga kondisi dan permainan sepak bolanya.

Pemain berusia 18 tahun tersebut sudah menjalani satu kali penampilan bersama tim senior AC Milan.

Baca Juga: Bermain Garang Bersama Persib, Wander Luiz Beberkan Pemain Idolanya

Dia bermain kala tim dengan julukan I Rossoneri tersebut ditahan imbang 1-1 oleh Hellas Verona dalam laga Liga Italia di Stadion San Siro, Milan, Italia, 2 Februari 2020.

Dalam pertandingan itu, Daniel Maldini masuk menggantikan Samu Castillejo pada extra time.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P