Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Van Persie Ungkap Perbedaan Makna Nomor Punggung di Arsenal dan Man United

By Sri Mulyati - Minggu, 5 April 2020 | 12:15 WIB
Penyerang Manchester United, Robin van Persie, melakukan selebrasi. (TWITTER.COM/BRFOOTBALL)

Baca Juga: Termasuk dari Man United, Sergio Aguero Sebut 5 Pemain Sumber Inspirasinya

Nomor punggung tersebut mengantarkan Van Persie meraih gelar Liga Inggris pertama miliknya.

Tidak hanya itu, trofi Liga Inggris yang dimenangi Van Persie juga menjadi piala ke-20 klub tersebut.

Saat pindah ke Man United, Van Persie memang tidak bisa mengenakan nomor punggung 10.

Nomor punggung tersebut saat itu sudah dikuasai oleh striker legendaris Man United, Wayne Rooney.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P