Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masa Depan Pelaksanaan Piala Thomas-Uber 2020 Kembali Dipertanyakan

By Diya Farida Purnawangsuni - Selasa, 7 April 2020 | 21:20 WIB
Berita bulu tangkis internasional. (ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM)

Sebelumnya, BWF telah memperpanjang masa penangguhan turnamen internasional hingga akhir Juli 2020.

Tercatat, ada 13 turnamen internasional termasuk Indonesia Open 2020 yang terpaksa ditunda karena pandemi Covid-19.

Sebelumnya, Pengurus Pusat Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) sudah mengirim surat permohonan terkait pemindahan jadwal turnamen Indonesia Open 2020 dari 16-21 Juni ke September.

Baca Juga: Dana White Konfirmasi Pemenang UFC 249 Akan Hadapi Khabib Nurmagomedov

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P