Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Eks Wakil Presiden Barcelona Pede Lionel Messi Akan Perpanjang Kontrak dan Neymar Balik
Sang gelandang juga diincar oleh Manchester City dan Tottenham Hotspur.
Meski begitu, Man United dianggap memiliki keunggulan di antara dua pesaingnya tersebut.
Dilansir BolaSport.com dari ESPN, Grealish ternyata cukup sering mengunjungi Manchester saat memiliki waktu luang.
Bermodal kebiasaan tersebut, Grealish bisa selangkah lebih dekat untuk bergabung dengan Man United.
Aston Villa sendiri dikabarkan mematok harga Grealish sebesar 60 juta pound (sekitar Rp1,17 triliun).
Baca Juga: Alasan Lucas Moura Minta Tottenham Tak Jual Harry Kane ke Manchester United
Grealish memang menjadi gelandang yang paling diincar Man United saat ini, mengalahkan kandidat yang lain.
Sebelumnya, Man United juga sempat dikaitkan dengan gelandang Leicester City, James Maddison.
Rumor tersebut kian menguap dan nama Maddison pun jarang disebut.