Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Bek Persija ini Kenang Latihannya 16 tahun Lalu Berseragam Manchester United
Agregat imbang 3-3. Pertandingan pun terpaksa dilanjutkan ke babak tambahan.
Memasuki menit ke-105, Ronaldo mengukir gol keduanya lewat tembakan di dalam kotak penalti.
Ronaldo cuma butuh waktu lima menit untuk membubuhkan gol ketiganya.
Dalam posisi tanpa kawalan di depan gawang, pemilik lima Ballon d'Or itu dengan mudah menyambar sodoran umpan Marcelo.
Gol Marco Asensio pada menit ke-112 menyempurnakan pesta kemenangan sang raksasa ibukota Spanyol.
Aksi trengginas Ronaldo membawa Madrid melenggang ke semifinal dengan agregat 6-3.
Real Madrid: Keylor Navas, Nacho Fernandez, Sergio Ramos, Daniel Carvajal, Marcelo, Casemiro, Luka Modric, Toni Kroos, Cristiano Ronaldo, Karim Benzema
Bayern Muenchen: Manuel Neuer, Jerome Boateng, Mats Hummels, Philipp Lahm, David Alaba, Xabi Alonso, Arturo Vidal, Thiago Alcantara, Franck Ribery, Arjen Robben, Robert Lewandowski