Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ada Pengganggu dalam Mega Duel Tyson Fury vs Deontay Wilder

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 28 April 2020 | 18:10 WIB
Tyson Fury (kiri) dan Deontay Wilder (kanan) bertukar pukulan dalam duel di MGM Grand Arena, Las Vegas, Nevada, AS, 22 Februari 2020. (TWITTER.COM/BLEACHERREPORT)

Akibatnya, dia enggan memercayai petinju berjuluk The Gypsy King itu.

"Anda tidak akan pernah bisa memercayai apa yang dikatakan oleh Tyson Fury, jangan pernah," kata Whyte.

Whyte sebelumnya sudah menjadi penantang wajib untuk gelar WBC sejak 2017 dan belum pernah mendapat pertarungan sampai saat ini.

Selama ini, petinju berusia 32 tahun mempunyai catatan gemilang dengan meraih 27 kali kemenangan dan 1 kali kekalahan dari 28 jumlah pertarungan.

Baca Juga: Melati Daeva Bertekad Ingin Lebih Konsisten bersama Praveen Jordan

 
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P