Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Catatan tersebut sudah cukup membuat Silvestre menyadari Ronaldo lebih tokcer daripada Cristiano.
Silvestre pun menerangkan secara detail perbedaan Ronaldo dan Cristiano.
Baca Juga: Corner Kick Nyeleneh Man United, Rooney Colek Bola, Cristiano Ronaldo Cetak Gol
"Ronaldo tak terhentikan. Saat itu, Anda akan memanggilnya El Fenomeno," kata Mikael Silvestre seperti dilansir BolaSport.com dari Mirror.
"Saya pernah bermain melawan Messi dan setim bareng Cristiano di Manchester United, tetapi Ronaldo berada di level berbeda dalam hal kecepatan."
"Semua yang dimiliki Ronaldo berada di level atas."
"Cristiano, mungkin Anda bisa menerka bahwa dia memiliki tiga atau empat trik yang paling sering digunakan, tetapi Ronaldo, selalu memunculkan sesuatu berbeda."