Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Antisipasi Krisis, Real Madrid Bisa Punya 3 Skuad Sekaligus dalam 1 Tim

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Jumat, 1 Mei 2020 | 19:00 WIB
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane. (TWITTER.COM/MARIADELMADRID)

Baca Juga: Carragher Tak Bela Klopp soal Kekalahan Liverpool dari Atletico Madrid

Sampai saat ini, kondisi kebugaran Hazard yang mungkin akan menjadi sedikit masalah bagi Zidane jika Liga Spanyol dimulai lagi.

Tim B

MARCA.COM
Tim B dengan formasi 4-3-3 yang bisa digunakan Zidane jika Liga Spanyol dimulai lagi.

Tim ini bisa dibilang tim lapis kedua yang bisa dipilih oleh Zidane.

Susunan pemain di tim kedua ini tidak terlalu buruk karena ada nama-nama tenar seperti Gareth Bale, Luka Modric, dan Marcelo.

Di sektor penjaga gawang, Zidane akan memercayakannya pada pemain berusia 21 tahun asal Ukraina, Andriy Lunin.

Sementara di lini belakang, pelatih asal Prancis itu bisa menggunakan kuartet Achraf Hakimi, Eder Militao, Nacho Fernandez, dan Marcelo.

Baca Juga: Respons Jujur Eks Manchester United soal Liverpool Pantas Juara Liga Inggris

Pemain Real Madrid yang dipinjamkan ke Real Sociedad, Martin Odegaard, bisa disandingkan dengan dua pemain senior, Isco dan Modric.