Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pengalaman Sahur Mesut Oezil, Bikin Perut Kenyang

By Ade Jayadireja - Jumat, 8 Mei 2020 | 04:00 WIB
Mesut Oezil (kanan) saat berlaga dalam partai Arsenal vs Manchester United di Stadion Emirates, 1 Januari 2020. (TWITTER.COM/MESUTOZILSTATS)

Eks pilar Real Madrid itu dikenal sebagai sosok yang taat beribadah.

Salah satu kegiatan favorit Oezil sebelum bertanding adalah membaca Al-Qur'an.

"Saya selalu melakukannya (baca Al-Qur'an) sebelum melangkah ke lapangan. Saya juga berdoa dan rekan-rekan setim tahu bahwa mereka tak bisa berbicara dengan saya selama melakukan hal tersebut," ujar Oezil.

Satu hal lagi, Oezil juga sudah menjalankan salah satu anjuran Islam untuk pergi umrah ke Mekah.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P