Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Selesaikan Latihan Dasar Wajib Militer, Son Heung-min Jadi Lulusan Terbaik

By Raka Kisdiyatma Galih - Jumat, 8 Mei 2020 | 14:30 WIB
Penyerang Tottenham Hotspur, Son Heung-min, saat merayakan gol yang dicetak ke gawang Aston Villa pada laga Liga Inggris, Minggu (16/2/2020). (TWITTER.COM/PREMIERLEAGUE)

Pada hari ini akan diberlangsungkan upacara penganugerahan peserta terbaik kepada para lulusan.

Akan tetapi, upacara tersebut berlangsung tertutup karena pihak Korea Selatan masih memberlakukan kebijakan social distancing.

Baca Juga: Parade 7 Gol Terbaik Ronaldo di Juventus, Lewat Kolong Hingga Terbang

Menurut laporan dari sumber yang sama, hal itu tidak menyulutkan niat para fan dari Son untuk hadir diluar kamp pelatihan untuk memberikan selamat kepada idolanya itu.

Kini, Son tinggal melaksakan kerja sosial untuk menyelesaikan rangkaian wajib militer yang harus ia jalani.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P