Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Sementara itu, di lini tengah ada beberapa pemain yang mampu mencetak gol, yakni Srdan Lopicic dan Beckham Putra Nugraha.
Sementara pemain lainnya adalah Airlangga, Atep, Febri Hariyadi, Ezechiel N'Douassel, Esteban Vizcarra, Ghozali Siregar, dan Erwin Ramdani.
Baca Juga: Bikin Kacau Terus, Pemain Bengal Barcelona Ngabur dari Video Call Pelatih
Empat di antara pemain tersebut saat ini sudah tidak membela Persib Bandung.
Ketiganya adalah Airlangga Sucipto, Atep, Srdan Lopicic, dan Ezechiel N'Douassel.
Berikut daftar 10 pencetak gol Persib di Piala Indonesia 2019: