Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Saya ragu akan adanya rasa adil jika degradasi ditentukan dengan poin per pertandingan," ujar Neville seperti dikutip BolaSport.com dari Sky Sports.
"Saya pikir jika Liga Inggris dimulai lagi, akan baik untuk tim yang mencari promosi dan menghindari degradasi."
Baca Juga: Liga Inggris Dimulai Lagi, Paul Pogba Asyik Pimpin Latihan Man United
"Tetapi, terlalu banyak yang dipertaruhkan apabila menentukan degradasi berdasarkan poin per pertandingan mengingat masih banyak laga yang harus dimainkan dan juga persaingan di tiga terbawah masih sangat ketat."
"Sekali lagi saya tegaskan, tidak akan adil menentukan degradasi berdasarkan poin per pertandingan."
"Akan buruk untuk terpuruk ke dasar klasemen, namun akan lebih buruk jika mereka tidak bisa membela diri sementara masih ada pertandingan yang bisa dimenangi," kata Neville menambahkan.