Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Hal itu dikarenakan Ballack merasa Bayer Leverkusen, klub yang pernah ia bela pada tahun 1999-2003, adalah tempat terbaik untuk Havertz mengembangkan potensinya.
Baca Juga: Robert Alberts Minta Pemain Persib Main FIFA, Liga 1 Ikut Jejak La Liga?
"Pemain dengan kualitas seperti dia (Havertz) pasti laris di mana-mana," ujar Ballack seperti dilansir BolaSport.com dari Bild.
"Akan tetapi, saya pikir dia ada di tangan yang tepat saat ini, di Bayer Leverkusen."
"Kondisi di Leverkusen sempurna bagi pemain muda top sepertinya untuk memajukan perkembangan mereka," kata Ballack menambahkan.