Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Suhendra menambahkan untuk orang-orang yang telah memutuskan mundur diharapkan dapat ikhlas menerima.
Baca Juga: Cucu Somantri Mundur dari PT LIB, Umuh Muchtar: Mungkin Pusing dan Capek
Untuk penentuan Direktur Utama yang baru akan digelar seusai Lebaran.
"Kalau Ketua Umum sudah memutuskan RUPS PT LIB digelar usai Lebaran, ya harus diikuti."
"Pihak-pihak yang sudah menyatakan mundur, hendaknya legawa untuk diganti yang lain, jangan malah mempolitisasi. Tunjukkan sikap kesatria dan sportivitas di dunia olah raga," tutupnya.