Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Secara terpisah, pelatih kepala tim nasional India, Pullela Gopichand, juga tak yakin pengenalan shuttlecock sintetis bisa berlangsung sesegera mungkin.
Baca Juga: Catatan Kevin Sanjaya dengan 7 Partner Berbeda Sepanjang Kariernya
"Menurut saya mustahil menggunakan teknologi baru pada Olimpiade tahun 2021 nanti karena kita tidak punya banyak waktu menyesuaikan diri," ujarnya.
Hal tersebut tak berarti Gopichand menentang kebijakan BWF itu.
"Untuk jangka panjang saya rasa kita semua mungkin harus menggunakan teknologi baru. Bola baru akan membantu bulu tangkis, kapanpun penggunaannya," tutur dia lagi.