Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Namun hanya sampai menit ke-34, Kuciak takluk juga oleh Pelle Van Amersfoot yang mencetak gol untuk membawa Cracovia unggul. 1-0 untuk tim tamu.
Lechia mencoba membalas, namun babak pertama keburu habis.
Di babak kedua, Lukasz Zwolinski langsung mencetak gol untuk menyamakan kedudukan memanfaatkan peluangnya yang pertama. 1-1.
Baca Juga: Semangat Latihan Pemain Persib Ini Tak Luntur di Tengah Pandemi Covid-19 yang Tak Kunjung Usai
⏱45' Sędzia zakończył pierwszą połowę. Czas na 15 minut przerwy. pic.twitter.com/nWQdWQ2oWz
— Lechia Gdańsk SA (@LechiaGdanskSA) June 9, 2020
Namun kegembiraan Lechia hanya bertahan 5 menit saja.
Petaka justru datang setelah Mario Maloca mencetak gol bunuh diri ke gawang Dusan Kuciak pada menit ke-52. 1-2.
Serangan Lechia Gdansk lebih bervariasi di babak kedua, namun penyelesaian akhir menjadi satu hal yang membuat mereka kesulitan menyamakan kedudukan kembali.
Bahkan di 10 menit terakhir, Lechia bermain dengan 4 penyerang sekaligus.
Pada menit ke-89, Pele Van Amersfoot justru mampu menambah keunggulan untuk Cracovia menjadi 3-1.
Skor akhir 1-3 untuk kemenangan Cracovia atas Lechia Gdansk menajdi hasil pertandingan.