Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Persembahkan Juara Untuk Persib, I Made Wirawan Dulu Bukan Kiper
Tercatat, Persib menjadi satu-satunya tim yang mampu menyapu bersih tiga laga awal Liga 1 2020 dengan kemenangan.
Tentu bukan menjadi rahasia umum, kalau penampilan tim dengan julukan Maung Bandung tersebut tidak terlepas dari gemilangnya penampilan Wander Luiz.
Baca Juga: Tim Liga 1 Ini Pernah Tak Clean Sheet dan Kejebolan 104 Gol Semusim
Berbicara mengenai penampilan gemilang Wonderful Luiz, ternyata sebelum ke Indonesia atau memperkuat Persib Bandung.
Penyerang berusia 28 tahun tersebut sudah mampu unjuk gigi dengan memberikan mimpi buruk ke dua klub Indonesia.
Hal itu dilakukannya, ketika masih membela klub asal Vietnam, Becamex Binh Duong, dalam mengarungi Piala AFC 2019.
Baca Juga: Di Manchester United, Wayne Rooney dan Marcus Rashford Punya Kesamaan
Selama mengarungi kompetisi klub sepak bola se-Asia tersebut, Wander Luiz berhasil memcatatkan lima gol dari sembilan penampilannya.
Dari lima gol yang diciptakan, dua diantaranya dilesakkan ke gawang dua klub asal Indonesia.