Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kami akan menikmati kemenangan yang baik ini," ujar Saul seperti dikutip BolaSport.com dari beIN SPORT.
"Saya pikir ini pertama kalinya kami memenangkan empat pertandingan secara beruntun pada musim ini."
Baca Juga: Assist Backheel Benzema Lebih Bagus dari yang Dilakukan Guti
"Kami menikmati tren positif ini dan kami harus terus seperti ini.
"Jika kami bisa seperti ini terus, maka tujuan kami akan segera tercapai," ucap pemain berusia 25 tahun itu menegaskan.