Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Bagi Motta, kerupuk memiliki rasa yang sama dengan salah satu keripik di kampung halamannya, Italia.
"Saya sangat menyukainya (kerupuk) karena rasanya sangat mirip dengan salah satu keripik di Italia," ujar mantan pemain AS Roma tersebut.
Baca Juga: Sejarah Hari Ini - Si Tugu Pancoran Bikin Gol Salto ke Gawang Persib
Marco Motta menjelaskan kalau orang-orang Italia menyebut kerupuk itu dengan sebutan patatine.
Tentu dengan Motta punya salah satu makanan favoritnya di Indonesia menunjukan dirinya mulai beradaptasi dengan Indonesia.