Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Setelah berhasil menumbangkan sang lawan dan wasit, Gou Dakui sempat berselebrasi di sudut ring.
Namun, Gou Dakui kemudian menghampiri sang wasit yang sedang mendapatkan perawaran untuk meminta maaf.
Kemenangan Gou Dakui dalam laga itu membantunya memperpanjang rekor 21-9 sementara lawannya harus rela turun peringkat.
Terlepas dari itu semua, publik akan mengenang pertarungan ini dengan tindakan Gou Dakui yang sempat membuat wasit terkapar melalui tendangan mautnya.
Baca Juga: Menangi UFC Vegas 4 Langsung Disodori Tony Ferguson, Begini Respon Dustin Poirier