Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Hasil Liga Inggris - Diwarnai Gol Bunuh Diri, Man City Gilas Liverpool 4 Gol Tanpa Balas
Pasukan Imanol Alguacil baru bisa menyamakan kedudukan pada babak kedua berkat gol Willian Jose pada menit ke-56.
Gol kemenangan Sociedad akhirnya tercipta lewat sepakan Alexander Isak pada menit ke-84 usai meneruskan umpan silang Mikel Oyarzabal.
Berkat kemenangan atas Espanyol, Sociedad kini mengumpulkan 50 poin, tertinggal dua angka dari Getafe yang berada di batas terakhir kualifikasi Liga Europa.
Hasil Pekan Ke-33 Liga Spanyol pekan ke-33, Kamis (2/7/2020):
Klasemen Liga Spanyol