Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Kubrat berpikir, biar mereka berdua merencanakan. Lalu pada akhirnya saya yang akan bertarung dengan Tyson Fury," ungkapnya.
"Mengalahkan AJ adalah podium yang bagus untuk pertandingan dengan Tyson Fury," tambahnya.
Soal jadwal pertandingan tinju melawan Joshua, Gotzev tidak masalah jika harus menunggu situasi akibat pandemi Covid-19 telah dinyatakan aman.
Dia berpandangan pada waktunya pertandingan Kubrat Pulev vs Anthony Joshua akan menjadi laga yang menakjubkan.
"Dunia membutuhkan pertandingan saat berjalan normal kembali. Benar-benar membutuhkan tontonan, pertempuran epik, untuk mengalihkan pikiran atas apa yang terjadi di dunia saat ini," tuturnya.
"Kita akan memberikan pada dunia pertarungan dari dua gladiator," tutupnya.
Baca Juga: Pemain Persib Targetkan Dua Seniornya untuk Isi Lemari Jerseynya