Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Paulo statusnya transfer permanen, tidak pinjam lagi. Kami sudah sepakat dengan manajemen Persik Kediri bahwa Paulo statusnya permanen di (PSMS) Medan," kata Mulyadi seperti dilansir oleh BolaSport.com dari Tribun Medan.
Baca Juga: Winger Persib Ghozali Siregar ke PSMS Medan ? Begini Kata Umuh Muchtar
Dengan hadirnya Paulo Sitanggang, skuad PSMS Medan semakin kuat dalam menatap Liga 2 2020, yang akan kembali bergulir pada Oktober 2020.
Ayam Kinantan kini menempati posisi kelima klasemen sementara Liga 2 2020 hingga pekan pertama dengan koleksi tiga poin dari satu kali kemenangan.
Lihat postingan ini di InstagramSebuah kiriman dibagikan oleh PSMS MEDAN (@official_psmsmedan) pada