Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Suarez Akan Tolak Pinangan Klub MLS karena Ingin Fokus di Barcelona
Kekalahan dari Cagliari membuat Si Nyonya Tua sudah mengalami 6 kekalahan di Liga Italia musim ini.
Adapun pada laga pemungkas atau pekan ke-38 Liga Italia, Juventus bakal menjamu tim peringkat lima, AS Roma, di Allianz Stadium, Sabtu (1/8/2020).
Enam hari setelah menghadapi AS Roma, Juventus gantian menjamu Olympique Lyon dalam laga leg kedua babak 16 besar Liga Champions.