Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Striker Persib Susul Pelatih Mario Gomez Tinggalkan Arema FC

By Ibnu Shiddiq NF - Selasa, 4 Agustus 2020 | 06:15 WIB
Jonathan Bauman saat diperkenalkan oleh manajemen Arema FC sebagai pemain asing baru musim ini. (SUCI RAHAYU/KOMPAS.COM)

Baca Juga: Tak Cuma Laos, Kasus Larangan Main Seumur Hidup Terjadi di Indonesia

Tak hanya itu Ruddy juga memastikan, Jonathan Bauman tidak lagi berseragam Arema FC karena persoalan sama.

"Dari semua agen itu memang yang tidak sependapat dengan rumus PSSI soal rekontrak itu agen Mario Gomez dan Marcos karena agen mereka sama, lalu agennya Jonathan Bauman," katanya.

"Garis kesimpulannya, yang mungkin tidak berlanjut Mario Gomez, Marcos dan Bauman," imbuh Ruddy.

Sementara itu, dua pemain asing asal Argentina lainnya hingga kini masih menanti konfirmasi dari agen pemain tersebut.

kedua pemain sisa tersebut adalah Matias Malvino dan Elias Alderete.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P