Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

6 Klub Liga 1 2020 yang Ditinggal Pemain sebelum Kompetisi Dilanjutkan Lagi

By Metta Rahma Melati - Selasa, 11 Agustus 2020 | 10:00 WIB
Ilustrasi berita Liga 1 2020. (NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM)

Arema FC harus kehilangan pemain asingnya, Jonathan Bauman.

Selain itu, klub berjulukan Singo Edan itu juga kehilangan pelatih kepala Mario Gomez dan pelatih fisik Marcos Gonzales.

Mario Gomez menanggalkan jabatan sebagai pelatih kepala Arema FC pada Senin (3/8/2020).

Ketiga sosok tersebut memilih mundur dikabarkan karena aturan baru soal 50 persen dari nilai kontrak di Arema FC.

2. Tira Persikabo

MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Gelandang asing Persikabo, Petteri Pennanen, saat laga Persikabo melawan Arema FC di Stadion Pakansari, Bogor (2/3/2020)

Tira Persikabo harus kehilangan satu pemain asingnya, Petteri Pennanen.

Petteri Pennanen mundur karena kondiri COVID-19 di Indonesia.

Petteri Pennanen memilih pamit dari Tira Persikabo.

Pernyataan pamit Petteri Pennanen melalui instagram miliknya, Selasa (7/7/2020).