Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pasalnya ia pernah membawa Persija juara Liga pada tahun 2001.
Pria yang saat ini menjabat sebagai pelatih Persita Tangerang ini sejatinya tak langsung mengenakan nomor 7 ketika bergabung bersama Persija.
Sebelumnya Widodo dipercaya menggunakan nomor 10.
Setelah Widodo hengkang, nomor 7 kemudian terpampang di jersey milik Aris Indarto.
Aris merupakan seorang pemain belakang, dan tentu hal ini menjadi menarik ketika ia menggunakan nomor 7.
Baca Juga: Tak Jadi ke Persija, Mantan Pemain Ceres Negros Ini Pilih Tim Lain
Bertahan dua musim, Aris menggunakan nomor tersebut hingga tahun 2005.
Setelah Aris, nomor 7 selanjutnya dipercayakan kepada Marwal Iskandar.
Selama bernomor 7, pencapaian terbaik Marwal adalah semifinal Liga Indonesia 2007 dan peringkat ketiga Copa Indonesia (2006 dan 2007).
Dengan kepergian Marwal, nomor 7 di Persija diambil alih oleh Atep.