Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

RB Leipzig Vs PSG - Les Parisiens Punya Rekor Apik Lawan Tim Jerman

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Selasa, 18 Agustus 2020 | 17:15 WIB
Para pemain Paris Saint-Germain (PSG) melakukan selebrasi meditasi usai menaklukkan Borussia Dortmund di babak 16 besar Liga Champions pada 12 Maret 2020 lalu. (TWITTER.COM/JOLLOFSPORTS)

Baca Juga: Belum Resmi Jadi Pelatih, Ronald Koeman Sudah Minta Barcelona Gaet Donny van de Beek

PSG sukses menggondol dua kemenangan kala bertemu Bayer Leverkusen dalam dua leg berkat kemenangan 4-0 dan 2-1 yang membuat mereka menang agregat 6-1.

Pada pertandingan lainnya, tepatnya di Liga Europa 2008-2009, PSG sukses menjinakkan Wolfsburg pada babak 32 besar.

Kala itu mereka juga meraup kemenangan dari dua pertemuan dengan skor 2-0 (kandang) dan 3-1 (tandang) atas Wolfsburg.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P