Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
"Tapi ia adalah pemain yang kami minati karena kami benar-benar melihat, dalam beberapa bulan terakhir musim ini, apa yang mampu ia berikan kepada kami," tuturnya.
Selain itu, Arsenal juga dilaporkan bakal mendatangkan Philippe Coutinho dari Barcelona demi memperkuat lini tengahnya.
Baca Juga: Lionel Messi: Saya Kepikiran Main di Liga Inggris, tetapi...
Arteta kabarnya juga mendukung langkah Arsenal mendaratkan Coutinho di Emirates Stadium.
Seperti diketahui, masa depan pemain timnas Brasil itu masih belum jelas.
Banyak spekulasi yang menyebut dirinya bakal hengkang dari Barca tetapi tak sedikit pula yang mengatakan bahwa dia masih dibutuhkan oleh Ronald Koeman.