Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Simulasi Piala Thomas 2020 - Dibalik Kejayaan Fajar/Rian, Ada Pengaruh Jonatan Christie

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 1 September 2020 | 12:25 WIB
Pasangan ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto. Keduanya sedang bertanding pada Simulasi Piala Thomas 2020, Selasa (1/9/2020). (BADMINTON INDONESIA)

Baca Juga: Hasil Simulasi Piala Thomas 2020 - Fajar/Rian Bekuk Leo/Daniel

Turnamen ini bertujuan untuk melihat persiapan pemain menghadapi Piala Thomas 2020.

Fajar mengaku senang dengan adanya turnamen ini untuk mengatasi kemampuan bertanding.

"Kalau nggak ada kejuaraan memang nggak ada hawa bertanding. Tapi simulasi ini menambah kesiapan kami untuk ke turnamen selanjutnya," tutur Fajar.

Sementara Rian mengungkapkan jawaban saat ditanya tentang potensi bertemu lawan-lawan kuat di Simulasi Piala Thomas 2020.

"Kami akan ketemu lawan yang lebih berat lagi, yang penting kami bisa jaga kondisi, istirahat," ucap Rian.

"Penampilan kami harus tetap stabil, yang penting itu fokus di lapangan," ucapnya melanjutkan.

Baca Juga: Hasil Simulasi Piala Thomas 2020 - Jonatan Hajar Anthony, Rajawali Unggul 1 Poin

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P