Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Akan tetapi pria yang sering disapa Teco ini tak mau banyak menanggapinya.
Pasalnya, Teco masih belum mendengar keterangan langsung dari sang pemain.
"Saya kurang tahu soal statement (pernyataan) itu," ucap Teco.
Terlepas dari semua itu, Teco tetap berharap bisa terus melanjutkan kerja samanya dengan Stefano Lilipaly.
Keinginan pelatih asal Brasil ini didasari karena telah mengenal Stefano Lilipaly.
Di mata Teco, Stefano Lilipaly merupakan pemain yang memiliki kualitas bagus.
Baik disaat latihan maupun dalam pertandingan semangat juang Stefano Lilipaly sama besarnya.
Baca Juga: Terungkap, Ini Alasan PSM Makassar Belum Gelar Latihan
Dan itu tak banyak dimiliki pemain lain.
"Fano Lilipaly pemain bagus," ucap Teco.
"Dia profesional kerja keras di latihan dan di petandingan," tuturnya.