Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Pada turnamen sebelumnya, Western and Southern Open 2020, Azarenka gagal bertanding melawan Osaka setelah petenis asal Jepang itu memutuskan untuk walkover.
Hal menarik lain dari laga final US Open 2020 ialah pertemuan Victoria Azarenka dengan mantan pelatihnya, Wim Fissette.
Saat ini, Fissette --yang pernah melatih Azarenka pada rentang tahun 2018-2019-- menyandang status pelatih Osaka.
Baca Juga: Hasil FP2 MotoGP San Marino 2020 - Giliran Fabio Quartararo Berkuasa