Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Borneo FC Bicara Peminjaman Rifal Lastori ke Sulut United
“Soal bagaimana kondisi pemain, pastinya tim pelatih yang akan membentuk mereka. Dengan waktu yang singkat pastinya ada program yang mereka akan siapkan," kata Farid.
"Pastinya sekarang kami sangat senang, karena semua pemain sudah ada di Samarinda,” ujarnya.
Dengan kembalinya seluruh elemen, Borneo FC siap menyongsong dan bersaing di lanjutan Liga 1 2020.
“Insya Allah pemain akan sangat siap menghadapi pertandingan nanti. Untuk pemain yang terlambat latihan, semua kami serahkan kepada tim pelatih. Karena komitmen adalah kami, soal teknis semuanya ada di tangan pelatih,” tutur Farid.