Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Baca Juga: Dede Sulaiman Absen Bela Persipura Jayapura di Liga 1 2020
Kiper asal Jakarta kini tinggal menunggu jadwal kapan akan dioperasi.
Selagi menunggu jadwal, Dede dengan gigihnya tetap menjalani progam latihan khusus di bawah pengawasan fisioterapi.
Latihan ini akan untuk menjaga masa otot agar tidak mengecil dan juga dapat membantu percepatan pemulihan setelah operasi.
“Sambil menunggu jadwal operasi, saya tetap latihan untuk menguatkan otot paha saya. Latihan yang diberikan oleh fisioterapi saya,” jelasnya.
“Ada beberapa gerakan yang harus saya lakukan dari fisioterapi, supaya nanti otot kaki saya tidak kecil dan untuk pemulihannya lebih cepat pasca operasi,” ujar mantan kiper Arema FC itu.