Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Witan melakukan penetrasi yang baik di sayap kanan dan memberikan umpan ke Saddam.
Sentuhan Saddam yang terlalu pelan hanya membuat bola melenceng tipis di sisi kiri gawang Qatar.
Sehabis peluang tersebut, tempo pertandingan pun berubah menjadi lebih lambat.
Hingga akhir babak pertama tak ada lagi peluang yang membahayakan.
Skor 0-0 pun menjadi penutup pada paruh pertama.
Baca Juga: Daftar 30 Pemain untuk TC Timnas U-16 Indonesia, Bima Sakti Seleksi Pemain Baru
Babak kedua dimuali, Beckham Putra harus ditarik dan digantikan oleh David Maulana.
Namun belum ada lima menit di lapangan David harus menerima kartu kuning pada menit ke-48 akibat melanggar pemain Qatar.
Menit ke-61, Arhan kembali membuktikan kepiawaiannya dalam melempar bola.
Meski jaraknya jauh, lemparan bola yang dilakukan Arhan tepat menjangkau kepala Saddam,