Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Laga Persahabatan - Gelandang AC Milan Cetak Gol, Pantai Gading Tak Jadi Kalah dari Belgia

By Bagas Reza Murti - Jumat, 9 Oktober 2020 | 03:48 WIB
Franck Kessie dalam laga antara Belgia Vs Pantai Gading dalam laga persahabatan internasional di Stadion Roi Boudoin, Kamis (8/10/2020) atau Jumat dini hari WIB. (TWITTER.COM/LESOIR)

Wilfried Zaha dijatuhkan di kotak penalti oleh pemain pengganti Belgia, Sebastiaan Bornauw.

Franck Kessie menjadi eksekutor penalti dan mampu mengecoh kiper Blegia. 1-1.

Skor 1-1 menjadi hasil akhir laga antara Belgia melawan Pantai Gading.

Starting XI

Belgia (3-4-3): 12-Simon Mignolet; 2-Zinho Banheusden, 22-Brandon Mechele, 4-Dedryck Boyata; 6-Leander Dendoncker, 7-Hans Vanaken, 21-Alexis Saelemaekers, 15-Timothy Castagne; 10-Leandro Trossard, 11-Jeremy Doku, 9-Michy Batshuayi

Pelatih: Roberto Martinez

Pantai Gading (3-4-3): 16-Sylvain Gbohouo; 21-Eric Bailly, 6-Ismael Traore, 2-Sinaly Diomande; 20-Geoffrey Serey Die, 8-Franck Kessie, 17-Serge Aurier, 11-Maxwell Cornet; 19-Nicolas Pepe, 15-Max-Alain Gradel, 9-Wilfried Zaha

Pelatih: Patrick Beaumelle

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P