Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers
Demi memberikan waktu kepada pemain lain, kedua tim melakukan pergantian.
Baca Juga: Kiper Persebaya Surabaya Ini Punya Cara Sembuh dari Covid-19
Tim biru memasukan Dhika Bayangkara untuk menggantikan I Made Wirawan dan Gian Zola menggantikan Beni Oktovianto.
Sedangkan tim abu-abu menarik keluar Kim Kurniawan yang digantikan Erwin Ramdani.
Namun, alih-alih menyamakan kedudukan, tim abu-abu justru harus kembali tertinggal.
Kali ini oleh Ghozali Siregar usai menggandakan kedudukan setelah memanfaatkan umpan yang dilancarkan Abdul Aziz dengan tendangan terarahnya pada menit ke-59.
Baca Juga: Penampilan Bruno Lopes Buat Pelatih Madura United Terkesima
Tim Abu-abu pun bermain semakin tertekan setelah terjadinya gol tersebut.
Pada hari itu nampaknya tim biru bermain begitu efektif dalam melancarkan serangannya.
Pasalnya pada menit ke-74, Ghozali mencetak gol keduanya di pertandingan tersebut.