Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Champions - Akhiri Puasa Gol 4 Tahun, Anak Rumahan Liverpool Amankan 3 Poin

By Septian Tambunan - Rabu, 28 Oktober 2020 | 04:51 WIB
Akhiri puasa gol empat tahun, anak rumahan Liverpool membantu The Reds mengamankan tiga poin dalam laga Grup D Liga Champions kontra Midtjylland. (TWITTER.COM/SQUAWKA)

Liverpool (4-2-3-1): 1-Alisson Becker; 26-Andrew Robertson, 12-Joe Gomez, 3-Fabinho (46-Rhys Williams 30'), 66-Trent Alexander-Arnold; 7-James Milner, 14-Jordan Henderson (5-Georginio Wijnaldum 46'); 23-Xherdan Shaqiri, 18-Takumi Minamino (10-Sadio Mane 60'), 20-Diogo Jota (9-Roberto Firmino 81'); 27-Divock Origi (11-Mohamed Salah 60')

Pelatih: Juergen Klopp

Midtjylland (4-2-3-1): 31-Mikkel Andersen; 28-Erik Sviatchenko, 14-Alexander Scholz, 6-Joel Andersson, 29-Paulinho; 38-Frank Onyeka, 40-Jens Cajuste (15-Bozhidar Kraev 81'); 7-Pione Sisto (10-Evander 72'), 11-Awer Mabil (34-Mikael Anderson 66'), 36-Anders Dreyer; 9-Sory Kaba (33-Luca Pfeiffer 81')

Pelatih: Brian Priske

Wasit: Pawel Raczkowski (Polandia)

Baca Juga: Alisson Becker Akui Liverpool Tak Bisa Jalani 60 Laga dengan Cara Sama

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P